Gorontalo – Harianpost.id – Kasatpol PP Provinsi Gorontalo, Masran Rauf mengajak seluruh anak buahnya di lingkungan Satpol PP untuk mengaungkan Sosialisasi pagelaran Indonesia Fashion Week (IFW) 2023.
“Alhamdulillah, Sulaman Karawo produk UMKM Gorontalo go Internasional. Kita patut berbangga produk lokal kita terterima dengan baik di kanca nasional maupun luar Negeri kata Masran” ujar Kasat Pol PP kemarin
Ivent Fashion Week (IFW) 2023, Kata Kasatpol di gelar 26 Febuari di , tepatnya dilaksanakan Convention Center Jakarta.
“Ayo sebagai masyarakat Gorontalo Mari kita Dukung penuh dan memberikan doa kepada pelaku usaha UMKM Gorontalo bisa sukses di kanca Nasional,” ajak Masran.
Seperti Diketahui Pekan mode dan budaya terbesar di Tanah Air yang ke-10 ini diadakan di Jakarta Convention Center pada 22-26 Februari 2023.
Sagara dari Timur menjadi tema pilihan APPMI untuk memperkenalkan uniknya sulam Karawo dan pariwisata dari Gorontalo ke mata dunia melalui fashion.
Tema budaya Gorontalo yang diangkat ini merupakan komitmen APPMI demi kemajuan dan pengembangan promosi khasanah Indonesia. Pemerintah Provinsi Gorontalo telah memberi kesempatan kepada IFW untuk merealisasikan visi dan misi asosiasi untuk terus mengokohkan IFW sebagai alat promosi, peningkatan kualitas produk, juga perluasan pasar dari produk unggulan dari daerah.
“Melalui dukungan dan kerjasama dengan beberapa pihak tentunya Selain mengembangkan potensi sulaman karawo ke pasar nasional dan juga International income buat rakyat Gorontalo bertambah ,” kata Masran. (Agus/Adv)